Cara Beli Masa Aktif Indosat 2020 Terbaru Lewat SMS
4:07 PM
Beli Masa Aktif Indosat 2020 - Kartu Im3 Indosat Ooredoo kamu masa aktifnya pendek? Beli pulsa Rp5.000 mungkin hanya akan memperpanjang masa aktif kartu sekitar semingguan.
Sama seperti yang pernah aku alami, membeli pulsa hanya untuk memperpanjang masa aktif kartu hingga pulsanya menumpuk karena tidak aku gunakan.
Kemudian daripada aku beli pulsa terus-terusan, mending pulsa yang menumpuk ini aku buat untuk membeli masa aktif kartu Indosat saja. Toh jarang aku gunakan untuk paket internet maupun telpon dan sms.
Baca Juga: Cara Dapat Kuota Gratis Indosat
Membelinya kita bisa pakai pulsa yang ada di kartu. Namun harus dalam keadaan mempunyai masa aktif terlebih dahulu, sehingga jika nomor kamu di masa tenggang, maka harus isi pulsa dulu untuk mengaktifkannya.
Setelah itu kita beli masa aktif Indosat dengan cara yang aku bagikan di bawah ini.
Sama seperti yang pernah aku alami, membeli pulsa hanya untuk memperpanjang masa aktif kartu hingga pulsanya menumpuk karena tidak aku gunakan.
Kemudian daripada aku beli pulsa terus-terusan, mending pulsa yang menumpuk ini aku buat untuk membeli masa aktif kartu Indosat saja. Toh jarang aku gunakan untuk paket internet maupun telpon dan sms.
Baca Juga: Cara Dapat Kuota Gratis Indosat
Membelinya kita bisa pakai pulsa yang ada di kartu. Namun harus dalam keadaan mempunyai masa aktif terlebih dahulu, sehingga jika nomor kamu di masa tenggang, maka harus isi pulsa dulu untuk mengaktifkannya.
Setelah itu kita beli masa aktif Indosat dengan cara yang aku bagikan di bawah ini.
Cara Beli Masa Aktif Indosat 2020 Terbaru Lewat SMS
Ada 3 kode memperpanjang masa aktif Indosat 2020, yaitu sebagai berikut:
- Aktif3 = Masa aktif diperpanjang 3 hari dengan harga Rp2.000
- Aktif14 = Masa aktif diperpanjang 14 hari dengan harga Rp5.000
- Aktif30 = Masa aktif diperpanjang 30 hari dengan harga Rp10.000
Nah sekarang kamu pilih kode di atas, ingin menggunakan yang mana. Kalau aku sih mending yang harganya Rp10.000 dengan masa aktif sebulan (30 hari).
Lihat Juga: Cara Cek Nomor Indosat Ooredoo 2020
Panduan beli masa aktif Indosat 2020:
- Pastikan kartu Indosat kamu dalam keadaan mempunyai masa aktif, dan tidak dalam masa tenggang. Untuk mengecek masa aktif Indosat silahkan dial *123#. Jika kartumu sudah kelewat batas masa aktif, silahkan isi ulang pulsa dulu
- Setelah itu silahkan buka aplikasi perpesanan/SMS HP kamu
- Ketikkan salah satu kode di atas yang kamu inginkan (misal: Aktif30)
- Kemudian kirim ke nomor 555
- Tunggu balasa SMS dari nomo 555
Berikut di bawah ini adalah contoh penerapannya menambah masa aktif isat via gambar.
Demikian artikel kali ini, semoga berguna bagi kamu yang mengeluhkan masa aktif kartu Im3 Indosat Ooredoo itu cepat habis/pendek.